Industri Makanan dan Minuman Naik 5,33% di 2023, Ini Faktronya : Okezone Economy

Uncategorized60 Dilihat

JAKARTAIndustri makanan dan minuman di Indonesia tumbuh mencapai 5,33 % di 2023 setelah pandemi Covid-19.

Industri pangan juga memegang peran penting dalam ketahanan/ketersediaan pangan dan berkontribusi terhadap perekonomian Indonesia.

Hal inilah yang membuat industri pangan berperan untuk memastikan pemenuhan konsumsi pangan, ketersediaan, keterjangkauan, serta keamanan, mutu dan gizi produk pangan bagi masyarakat.

“Saat ini, kesadaran konsumen terhadap keamanan, mutu dan manfaat pangan semakin meningkat. Apalagi didorong dengan pesatnya perkembangan teknologi pangan yang menghadirkan banyak inovasi produk makanan baru di tengah-tengah kita,” ujar Pusat Konsultasi Anggota Gabungan Produsen Makanan Minuman Indonesia (GAPMMI) Tetty H. Sihombing.

Dia juga menambahkan salah satu tantangan nyata, khususnya di era digital saat ini adalah, setiap orang dapat mencari dan berbagi informasi tanpa batas, termasuk dalam menilai keamanan, mutu dan manfaat pangan dari produk yang dikonsumsinya.

Baca Juga: Bertabur Hiburan dan Edukasi Keuangan, Pesta Rakyat Simpedes 2023 Siap Menyapa Warga Bandung


Follow Berita Okezone di Google News


Setiap konsumen berhak mendapatkan informasi yang tepat, dari sumber yang kredibel, karenanya diperlukan upaya bersama untuk terus mendorong edukasi dan penyebaran informasi secara terintegrasi.

Kenaikan pangan ini terus berkembang sampai masyarakat memahami akan produk-produk makanan dan minuman yang mereka konsumi, bisa ikut terus mendorong pertumbuhan industri makanan dan minuman di Indonesia.

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Quoted From Many Source

Baca Juga  Meninggal saat Sholat, Kapolsek Jatinegara Didiagnosis Serangan Jantung : Okezone Megapolitan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *